Produk dan Pelayanan

Menampilkan Produk dan Pelayanan
Simpanan Saham

Simpanan Saham

Keterangan:

Simpanan Pokok/Saham adalah simpanan tanda kepemilikan Anggota terhadap Credit Union Kridha Rahardja.

Aturan Setor:

Setoran awal Rp.500.000,-  hanya satu kali saat menjadi Anggota

Aturan Tarik:

Simpanan dapat ditarik jika anggota keluar

Aturan Balas Jasa:

 

Aturan Lain:

Dapat dilunaskan dengan sistem kapitalisasi (Pinjam tabung)

Simpanan Wajib

Simpanan Wajib

Keterangan:

Simpanan untuk menambah saham kepemilikan di CUKR

Aturan Setor:

Setoran per bulan Rp.10.000,-

Aturan Tarik:

Simpanan dapat ditarik jika keluar anggota

Aturan Balas Jasa:

 

Aturan Lain:

Setoran bulanan simpanan wajib dapat dilakukan dengan sistem autodebet dari simpanan Padinan

Simpanan Utama

Simpanan Utama

Keterangan:

Simpanan Utama adalah simpanan yang wajib dimiliki anggota untuk persiapan masa depan dengan perhitungan Balas Jasa Harian yang dibukukan setiap bulan. Setoran awal pembukaan rekening minimal Rp.50.000,-

Aturan Setor:

Setoran minimal Rp.10.000,- maksimal Rp.1.000.000,- Per bulan

Aturan Tarik:

Simpanan dapat ditarik tetapi tidak mendapatkan bunga dibulan pengambilan

Aturan Balas Jasa:

BJS 6 % P.a jika ada setoran minimal Rp.10.000,-

BJS 0% P.a jika ada penarikan dan tidak ada setoran pada bulan bersangkutan

Aturan Lain:

 

Simpanan Multiguna

Simpanan Multiguna

Keterangan:

Simpanan Multiguna adalah simpanan yang dirancang khusus untuk rencana/tujuan keuangan anggota dalam meningkatkan kualitas hidupnya dengan perhitungan Balas Jasa Harian yang dibukukan setiap bulan.

Aturan Setor:

Setoran Awal Rp. 50.000,-

Aturan Tarik:

 

Aturan Balas Jasa:

BJS 3% Per tahun

Aturan Lain:

Biaya Administrasi penutupan Rekening sebesar Rp. 25.000,-

Simpanan Padinan

Simpanan Padinan

Keterangan:

Simpanan Padinan adalah simpanan harian yang bisa diambil sewaktu-waktu dengan perhitungan Balas Jasa Harian yang dibukukan setiap bulan.

Aturan Setor:

Setoran awal Rp.10.000,- dan dapat disetor setiap hari dengan setoran minimal Rp.100,-

Aturan Tarik:

Simpanan dapat ditarik sewaktu-waktu selama jam kerja

Aturan Balas Jasa:

BJS 1% P.a

Aturan Lain:

Biaya Penutupan Rekening Rp. 10.000,-

Simpanan pawiyatan / Simpanan Pendidikan

Simpanan pawiyatan / Simpanan Pendidikan

Keterangan:

Simpanan Pawiyatan adalah simpanan yang dibuat oleh Credit Union Kridha Rahardja untuk merencanakan kebutuhan dana pendidikan anggota dan keluarganya dengan perhitungan Balas Jasa Harian yang dibukukan setiap akhir bulan

Aturan Setor:

Setoran Awal Rp.25.000,- dan setoran bulanan sesuai kontrak, setoran minimal setiap bulan Rp.10.000,-

Aturan Tarik:

Penarikan dapat dilakukan setelah habis kontrak

Aturan Balas Jasa:

BJS 4% P.a

Aturan Lain:

biaya tutup rekening adalah Rp.25.000,-

Pinjaman Kawitan Bunga Flat

Pinjaman Kawitan Bunga Flat

Keterangan:

Pinjaman untuk menambah Simpanan

Aturan Setor:

Setoran Per Bulan pada tanggal jatuh tempo

Aturan Balas Jasa:

0,81% flat per bulan

Aturan Lain:

Plafon Pinjaman maksimal Rp.25.000.000,-

Pinjaman Kridha

Pinjaman Kridha

Keterangan:

Pinjaman untuk tujuan produktif

Aturan Setor:

TWTJ (tepat waktu dan tepat jumlah); denda keterlambatan 3% dari total angsuran

Aturan Balas Jasa:
  1. BJP 0,9% Flat per bulan atau 1,65% menurun per bulan
  2. BJP padanan 9% per tahun atau 0,75% per bulan
Aturan Lain:

Untuk mendapatkan BJP padanan harus mempunyai saldo simpanan utama minimal 50% dari total pinjaman yang diajukan

Pinjaman Kinahardjan

Pinjaman Kinahardjan

Keterangan:

Pinjaman untuk tujuan konsumtif

Aturan Setor:

TWTJ (tepat waktu dan tepat jumlah); denda keterlambatan 3% dari total angsuran

Aturan Balas Jasa:

Berlaku 3 suku bungan sebagai berikut:

  1. BJP 0,9 % Flat atau 1,65% menurun per bulan
  2. BJP padanan 9% Flat per tahun atau 0,75% per bulan 
Aturan Lain:

BJP padanan berlaku jika anggota mempunyai simpanan utama minimal 50% dari pinjaman yang diajukan